COVID-19KEPRITANJUNG PINANG

9 Warga Tanjungpinang Timur Ikut Terjangkit Covid-19

×

9 Warga Tanjungpinang Timur Ikut Terjangkit Covid-19

Share this article
Wali Kota Tanjung Pinang, Rahma. (Foto : Prokopim TPI)

Sijori Kepri, Tanjungpinang — Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Tanjung Pinang kembali merilis 9 (sembilan) warga Kecamatan Tanjungpinang Timur, ikut terjangkit positif Covid-19.

Geser Untuk Lanjutkan Baca Berita
Geser Untuk Lanjutkan Baca Berita

Walikota Tanjungpinang, yang juga Ketua Tim Penanganan Covid-19 Tanjung Pinang, Rahma, mengatakan, kesembilan warga tersebut terdiri, HD (8), anak laki-laki, Warga Kelurahan Batu Sembilan, Kecamatan Tanjungpinang Timur. Yang bersangkutan tidak bergejala, namun kontak erat dengan pasien Covid-19, saat ini melakukan isolasi mandiri.

BACA JUGA :  Sepanjang 2016-2017, Lanal Ranai Tangkap “270 WNA”

AZ (29), laki-laki, Warga Kelurahan Pinang Kencana, Kecamatan Tanjungpinang Timur, bergejala, kontak erat dengan pasien Covid-19, isolasi mandiri. RH (34), perempuan, Warga Kelurahan Pinang Kencana, Kecamatan Tanjungpinang Timur, tidak bergejala, kontak erat dengan pasien Covid-19, RSUD RAT.

BACA JUGA :  Kasus Korupsi di Dispora Kepri, Mantan Gubernur Isdianto Bersama 3 Saksi Lainnya Bersaksi di Pengadilan Tipikor Tanjung Pinang

“Kemudian SS (37) dan SR (49), perempuan, Warga Kelurahan Melayu Kota Piring, Kecamatan Tanjungpinang Timur. TH (36), laki-laki, Warga Kelurahan Batu Sembilan, Kecamatan Tanjungpinang Timur, tidak bergejala, kontak erat dengan pasien Covid-19, dirawat di Gedung LPMP,” kata Rahma, Jumat, (30/10/2020).

BACA JUGA :  Tanjungpinang Internasional DBR "DIIKUTI PESERTA TERBANYAK di INDONESIA"