ANAMBASBATAMBINTANKARIMUNKEPRILINGGANATUNATANJUNG PINANG

Akhirnya, Isdianto Dilantik Jadi Gubernur Kepulauan Riau Defenitif

×

Akhirnya, Isdianto Dilantik Jadi Gubernur Kepulauan Riau Defenitif

Share this article
Gubernur Kepulauan Riau, H Isdianto S.Sos MM. (Foto : Dok)

Sijori Kepri, Tanjungpinang – Setahun menjabat Pelaksana tugas (Plt), akhirnya hari ini, Senin, (27/7/2020), Isdianto, dilantik menjadi Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) defenitif, Senin, (27/7/2020).

Geser Untuk Lanjutkan Baca Berita
Geser Untuk Lanjutkan Baca Berita

Adik mendiang mantan Gubernur Kepri, Muhammad Sani ini, dilantik Presiden Joko Widodo (Jokowi), di Istana Negara, Jakarta.

BACA JUGA :  Droner Batam “MULAI TURUN GUNUNG”

Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Kepri, TS Arief Fadillah, mengatakan, pelantikan Isdianto, berdasarkan Keppres Nomor 71/P Tahun 2020, tentang Pengesahan Pemberhentian dengan Hormat Wakil Gubernur Kepulauan Riau Sisa Masa Jabatan Tahun 2016-2021, dan Pengesahan Pengangkatan Gubernur Kepulauan Riau Sisa Masa Jabatan Tahun 2016-2021.

BACA JUGA :  Dibawah Kepemimpinan Gubernur Ansar, Provinsi Kepri Kembali Raih Penghargaan Nasional Provila

‘’Insya Allah, Pak Isdianto dilantik sebagai Gubernur Kepri defenitif. Beliau telah berangkat ke Jakarta. Mari, kita doakan agar berjalan lancar,’’ katanya. (R Rich)