KARIMUNKEPRIPOLITIK

Kasus Pemukulan Awak Tugboat TB Vaquita Dolphin Mendapat Reaksi LMB

×

Kasus Pemukulan Awak Tugboat TB Vaquita Dolphin Mendapat Reaksi LMB

Share this article
Ketua LMB Kepri, Datuk Azman Zainal dan Korban Pemukulan Iswandika memperlihatkan surat laporan kepolisian. (Foto : Taufik)

Seperti diberitakan sebelumnya, dua awak Kapal Tugboat, TB Vaquita Dolphin, Hermanto (nakhoda) dan Iswandika (Mualim I), dihajar beberapa orang, di sekitar Pulau Tembelas, Kecamatan Meral, Minggu, (7/6/2020), sekitar pukul 17.00 WIB.

BACA JUGA :  Nurdin Basirun Terima Kunjungan "KEPALA BPS KEPRI"

Menurut pengakuan korban, saat insiden diduga ikut disaksikan Wakil Ketua 2 DPRD Karimun, Rasno. Meski, legislator PDI Perjuangan ini tidak ikut melakukan pemukulan, namun korban mengaku wakil rakyat Karimun tersebut terkesan membiarkan kejadiannya.

Geser Untuk Lanjutkan Baca Berita
Geser Untuk Lanjutkan Baca Berita

Akibat pemukulan ini, dua korban ini mengalami cedera, terutama dibagian muka korban. Kasusnya telah dilaporkan ke Mapolres Karimun, Minggu, (8/6/2020) malam. Sebelumnya, korban juga telah melakukan pemeriksaan medis dan pengambilan visum di rumah sakit. (Wak Fik)